Yogyakarta () – Direktorat Kurikulum Sarana Kelembagaan dan Kesiswaan (KSKK) Madrasah, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI menyelenggarakan kompetisi robotik madrasah atau Madrasah Robotik Competition (MRC) di Gedung Olahraga Universitas Negeri Yogyakarta (GOR UNY), 22 dan 23 November 2022. "MRC diperuntukkan bagi siswa-siswi madrasah di seluruh Indonesia mulai dari […]

Mengenalkan lebih dalam bidang sains dan teknologi Magelang () – Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah menggelar kompetisi roket terkendali tingkat SMP di daerah setempat tahun ini untuk mengembangkan budaya ilmu pengetahuan, terutama bagi generasi muda. "Kita ingin mengenalkan lebih dalam bidang sains dan teknologi sebagai upaya membangkitkan minat dan bakat […]

– Inilah keseruan anak-anak berusia 6 hingga 10 tahun dari berbagai daerah di Indonesia, yang beradu bakat dalam kompetisi drum anak di ajang Indonesia Drum dan Perkusi Festival (IDP Fest) 2022, yang digelar di Taman Ismail Marzuki, Jakarta Pusat, Minggu (4/8). Tahun ini menjadi momen perdana diselenggarakannya kembali IDP Fest, […]

Jakarta () – Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Suharti mengatakan bahwa International Olympiad in Informatics (IOI) Tahun 2022 di Kota Yogyakarta menjadi ajang bagi anak-anak Indonesia untuk menumbuhkan literasi dan kemampuan numerasi. "Bagi Indonesia, ajang ini selain sebagai ajang prestasi juga sebagai sarana untuk menumbuhkan kemampuan literasi dan […]

Jakarta () – Tim pelatih Persib Bandung tetap bekerja menyiapkan program dan berbagai hal untuk menghadapi kompetisi musim depan meski para pemain diliburkan selama sekitar sebulan penuh. Pelatih Persib Robert Rene Alberts, dikutip dari laman resmi klub, Jumat, mengatakan pemain punya waktu satu bulan lebih untuk berlibur dari kegiatan bersama […]

Kami segenap keluarga besar Persib mengucapkan terima kasih kepada Indra atas kerja sama dan kontribusinya selama ini Jakarta () – Persib Bandung kembali melepas satu pemainnya, yakni Indra Mustafa yang berposisi sebagai bek yang telah bergabung dengan skuad Pangeran Biru sejak Liga 1 2018. Keputusan berakhirnya kerja sama dengan Indra […]

Jakarta () – Pelatih Persikabo Bogor Liestiadi mengakui ada jarak besar timnya dengan Borneo FC ketika kedua tim bertemu pada pekan ke-23 Liga 1 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Senin. Berbicara pada sesi konferensi pers virtual seusai pertandingan, Senin, Liestiadi menjelaskan Persikabo masih harus kehilangan 9 pemain […]

Jakarta () – Pelatih Persib Robert Rene Alberts telah meraih 100 poin bersama Pangeran Biru di kancah tertinggi kompetisi sepak bola Indonesia sejak Liga 1 2019 hingga musim 2021/2022. Di BRI Liga 1 2021/2022, Persib saat ini berada di peringkat ketiga klasemen sementara dengan mengoleksi sebanyak 40 poin dari 20 […]

Jakarta () – PSS Sleman bakal memaksimalkan sisa waktu kompetisi untuk pembenahan tim dan hanya meliburkan latihan satu hari pada jeda kompetisi karena agenda FIFA Matchday. Di saat beberapa tim kembali ke daerah asalnya, skuad Super Elang Jawa lebih memilih untuk tetap melaksanakan latihan di Bali. "Kami tetap di Bali […]

Jakarta () – Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts turut mengomentari tren pergantian pelatih oleh tim di tengah berjalannya kompetisi Liga 1 2021/2022 sebagai pemecahan rekor. "Di putaran pertama ada pergantian pelatih. Dari 18 klub, 12 klub sudah melakukannya. Ini salah satu rekor yang pecah karena di dunia tidak ada […]

Alhamdulillah kami bisa menjuarai kompetisi Liga 2 ini dengan persiapan yang hampir delapan bulan dan ada kendala terus di sana. Tapi kendala itu jadi motivasi dan mengembangkan mental kami hingga akhirnya jadi juara Jakarta () – Pelatih Persis Solo Eko Purdjianto mensyukuri keberhasilan timnya menjuarai Liga 2 musim ini setelah […]

Jakarta () – Bergulirnya kompetisi Liga 3 Indonesia musim 2021 terutama di Pulau Jawa ternyata mendapatkan banyak perhatian dan bahkan sponsor besar turun gunung untuk memberikan dukungan pada kompetisi kasta terendah di Tanah Air itu. Adalah MS Glow For Men dan J99 Corp yang bersinergi dengan Rans Entertainment dan Vidio.com. […]

Balikpapan () – Kesebelasan Persiba Balikpapan bertekad kembali ke Liga 1 setelah anak asuh Angel Alfredo Vera menjalani latihan maksimal di Jakarta guna menghadapi kompetisi Liga 2 Indonesia Grup D di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya, Kalimantan Tengah. “Target kita kembali ke Liga 1,” kata Ketua Umum Persiba Gede Widiade yang sempat tidak setuju format kompetisi […]

Harapannya, semakin banyak inovasi yang muncul dan bisa memberikan solusi terhadap simplifikasi layanan JKN-KIS Jakarta () – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, Minggu, mengumumkan 12 karya terbaik pemenang kompetisi BPJS Kesehatan Hackathon 2021 setelah dilakukan serangkaian penilaian oleh juri. "Kami mengapresiasi dan berterima kasih atas partisipasi seluruh peserta yang […]

Artinya setiap laga adalah final dan ini yang akan kita tanamkan pada pemain agar memberikan yang terbaik Padang, () – Pelatih PSP Padang Delfi Adri menanggapi positif format Liga 3 yang baru diumumkan PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator liga. "Kita optimistis melihat format ini karena tidak […]

Jakarta () – Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) memastikan bahwa kompetisi amatir Liga 3 Indonesia akan bergulir pada tahun 2021. Keputusan itu diambil dalam rapat PSSI dengan seluruh Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI yang digelar virtual, Selasa, dan dipimpin Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan. "Kami berharap Liga 3 segera bergulir. […]

Jakarta () – Klub yang bermarkas di Sleman, Yogyakarta, PSS telah bertolak ke Jakarta untuk mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2021-2022 yang sudah mulai bergulir. "Kami siap. Memang ada satu dua pemain yang sedang tidak enak badan, jadi mungkin belum bisa langsung bergabung," kata Direktur Utama PT Putra Sleman Sembada (PSS), […]

Jakarta () – ​​​​​​Borneo FC memastikan seluruh pemain dan ofisial sudah menjalani vaksin sebanyak dua kali sesuai aturan yang diterapkan PT Liga Indonesia Baru (LIB) sebagai syarat bermain di kompetisi Liga 2 2021. Manajer Borneo FC Farid Abubakar, melalui laman resmi klub, Kamis, mengatakan seluruh pemain sudah mendapatkan vaksinasi sejak […]

Semoga dukungan dari AdaKami ini membantu persiapan hingga perjalanan Bali United di kompetisi Liga 1 2021/2022 dengan hasil yang terbaik Jakarta () – Klub yang bermarkas di Pulau Dewata, Bali United mendapat tambahan sponsor di tengah persiapan menjelang kompetisi Liga 1 2021, yakni dari sebuah platform pinjaman online, AdaKami. AdaKami […]

Kalau sudah sampai tahap seperti ini (PCMA Test), mudah-mudahan kick off tidak ada kendala dan semuanya bisa berjalan sesuai jadwal Jakarta () – Skuad Borneo FC semakin yakin menatap kepastian kompetisi Liga 1 2021 setelah para pemainnya menuntaskan tes Pre Competition Medical Assesment (PCMA). Manajer Borneo FC Farid Abubakar, dikutip […]

Jakarta () – Eduversal Indonesia kembali menyelenggarakan kompetisi matematika daring tingkat nasional atau Eduversal Mathematics Compettion (EMC) yang diselenggarakan pada 6 November 2021. “Ini merupakan pelaksanaan EMC ketiga. EMC pertama kali diselenggarakan pada 2019, dengan sistem bauran dan menggabungkan daring dan luring yang diikuti 3.200 siswa dari seluruh Indonesia,” ujar […]

Semarang () – PSIS Semarang hanya unggul tipis 1-0 saat menghadapi tim Sulut United dalam laga ujicoba jelang kompetisi Liga 1 Indonesia musim 2021 di Stadion Citarum Semarang, Sabtu. Tim yang berjuluk Mahesa Jenar ini unggul melalui gol tunggal Komarudin di babak kedua. Pada latih tanding itu, Asisten Pelatih PSIS Semarang Imran Nahumarury […]

Jakarta () – Operator kompetisi PT Liga Indonesia Baru (LIB) optimistis Liga 2 musim 2021 dapat dimulai pada September meski format kompetisi itu masih kabur. Kepada di Jakarta, Rabu (18/8) malam, Direktur Operasional LIB Sudjarno menyebut bahwa pihaknya masih mendiskusikan soal format tersebut dengan PSSI. "Kami berdiskusi dengan PSSI untuk […]

Jakarta () – Pemain Bali United FC Lerby Eliandry berharap momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-76 Kemerdekaan menjadi awal kebangkitan bangsa Indonesia dalam menghadapi pandemi COVID-19 yang belum juga usai. "Kita saat ini dihadapi oleh permasalahan yang terjadi pada seluruh dunia. Semoga di Hari Kemerdekaan ke 76 tahun ini menjadi […]

Jakarta () – Pemain Bali United Muhammad Rahmat mengaku sudah rindu merumput di Liga 1 2021 sehingga langsung gembira mendengar kompetisi bergulir mulai 27 Agustus mendatang. Rahmat berharap tidak ada lagi penundaan kompetisi sebagaimana terjadi beberapa kali pada waktu lalu. "Secara mental dan semangat saya pastikan sudah siap dan sangat […]

Jakarta () – Klub yang bermarkas di Samarinda Borneo FC terus mematangkan taktik menjelang gelaran kompetisi Liga 1 2021 yang dijadwalkan bergulir mulai 27 Agustus mendatang. Asisten Pelatih Borneo FC Ahmad Amiruddin menyatakan saat ini program yang diberikan kepada Sultan Samma dkk adalah pemahaman mengenai taktik bermain. "Sejauh ini kami masih […]

Jakarta () – Pemain Bali United Haudi Abdillah dan Sidik Saimima berharap gelaran kompetisi Liga 1 2021 yang sudah ditetapkan pada 27 Agustus mendatang tidak mengalami penundaan kembali. "Sebagai pemain saya selalu yakin dan sangat berharap semoga Liga 1 bisa benar dilaksanakan," kata Haudi, dikutip dari laman resmi klub, Rabu. […]

Jakarta () – Klub yang bermarkas di Samarinda, Borneo FC, berencana menggelar laga uji coba sebagai ajang pemanasan menjelang bergulirnya kompetisi Liga 1 musim 2021/2022. Bila tidak ada perubahan kembali, kompetisi akan mulai bergulir pada 27 Agustus mendatang. Manajer Borneo FC Farid Abubakar, dikutip dari laman resmi klub, Rabu, menyebutkan […]

Jakarta () – Tim Borneo FC menanggapi santai atas kembali diundurnya pelaksanaan kompetisi Liga 1 2021 sepekan dari jadwal yang direncanakan sebelumnya, yakni dari 20 Agustus menjadi 27 Agustus mendatang. Manajer Borneo FC Farid Abubakar menyampaikan bahwa pengunduran kompetisi itu sama sekali tak membawa dampak signifikan bagi Sultan Samma dan […]

Jakarta () – Presiden Madura United Achsanul Qosasi meminta para pemain untuk tetap menjaga kesehatan dan keselamatan mereka, mengingat tim sudah mulai berlatih mempersiapkan diri menghadapi Liga 1 2021 di tengah pandemi yang belum berakhir. "Kesehatan dan keselamatan adalah yang paling utama. Dilarang melakukan langkah-langkah dan tindakan yang berisiko bagi […]